SURVEY MAWAS DIRI (SMD) dan MUSYAWARAH MASYARAKAT DESA (MMD) DESA SIDOREJO
Ali Mudiono | 02 Juli 2024 09:21:41 | Berita Desa | 90 Kali
Selasa,2 Juli 2024.Desa Sidorejo kecamatan Sedan kabupaten Rembang bersama UPT Puskesmas Sedan melaksanakan SMD dan MMD bertempat di pendopo balai desa Sidorejo pagi ini mulai pukul 09.00 WIB.Dihadiri oleh tim puskesmas Sedan,tim kecamatan Sedan,pendamping desa Sidorejo,dan kader FKD desa Sidorejo.
SMD (Survey Mawas Diri) dan MMD (Musyawarah Masyarakat Desa) merupakan suatu upaya bersama yang dilakukan oleh puskesmas dengan melibatkan peran serta masyarakat dan menggali potensi-potensi yang dimiliki untuk memecahkan permasalahan tersebut.
Kegiatan diawali dengan bacaan basmalah sebagai pembukaan,dilanjutkan menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya,dan sambutan-sambutan selanjutnya membahas permasalahan yang ada di desa Sidorejo yaitu mengenai pembuangan sampah sembarangan dan cara mengatasinya.
Formulir Komentar (Komentar baru terbit setelah disetujui Admin)
Peta Desa
Kategori
Aparatur Desa
Sinergi Program
Agenda
Belum ada agenda
Komentar Terbaru
Statistik Pengunjung
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |