PEMDES SIDOREJO AKUNTABEL TRANSPARAN DAN PARTISIPATIF

Artikel

PELANTIKAN PERANGKAT DESA BARU DESA SIDOREJO KECAMATAN SEDAN KABUPATEN REMBANG

27 Desember 2023 14:54:13  Ali Mudiono  284 Kali Dibaca  Berita Desa

     Rabu,27 Desember 2023.Pemerintah Desa Sidorejo kecamatan Sedan kabupaten Rembang menggelar acara pelantikan perangkat desa baru tahun 2023 bertempat di Pendopo balai desa Sidorejo pukul 09.00 WIB sampai selesai.

     Perangkat desa baru yang dilantik yaitu Syaifuddin sebagai kadus II dan Luluk Ngidiya Tauri sebagai kasi pelayanan.

     Hadir dalam acara tersebut Kepala DINPERMADES Kabupaten Rembang,Camat Sedan,Kapolsek Sedan,Danramil 13 Sedan,Kepala Desa beserta perangkat desa Sidorejo,Ketua BPD beserta anggota,Tokoh masyarkat,Tokoh Agama,Ibu PKK beserta anggotanya,dan juga anggota keluarga perangkat desa baru.

     Acara dimulai dengan pembukaan,menyanyikan lagu Indonesia Raya,Pembacaan Surat Keputusan (SK kepala desa )Pengambilan  sumpah dan Pelantikan , Penandatanganan berita acara, Kata-kata pelantikan,Memperdengarkan lagu Bagimu Negeri,Penyerahan SK, dilanjutkan sambutan dari Kepala Dinpermades Rembang,sambutan Kepala desa Sidorejo, sambutan Camat Sedan,kesan dan pesan dari Ketua BPD.

    Acara diakhiri dengan memberikan ucapan selamat kepada perangkat desa yang baru dilantik dan sesi foto bersama.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Wilayah Desa

Peta Desa

Aparatur Desa

Sinergi Program

Agenda

Belum ada agenda

Statistik Penduduk

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Desa


Alamat : --
Desa : SIDOREJO SEDAN
Kecamatan : SEDAN
Kabupaten : Rembang
Kodepos : 59251
Telepon :
Email :

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:241
    Kemarin:554
    Total Pengunjung:216.129
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:192.168.36.253
    Browser:Mozilla 5.0

Arsip Artikel

07 November 2014 | 7.815 Kali
Pemerintahan Desa
30 Juli 2013 | 7.805 Kali
Profil Desa
24 Agustus 2016 | 7.774 Kali
Visi dan Misi
26 Agustus 2016 | 7.686 Kali
Sejarah Desa
24 Agustus 2016 | 7.650 Kali
Pemerintah Desa
04 Januari 2023 | 5.716 Kali
Ayo Cegah Stunting Dengan Daun Kelor
07 September 2023 | 4.737 Kali
PERAN PENTING KADER dalam PENCEGAHAN STUNTING