PEMDES SIDOREJO AKUNTABEL TRANSPARAN DAN PARTISIPATIF  

Back Next

Artikel Terkini

  • CLASS STUNTING DAN PMT ANDALAN

    07 Februari 2023 15:45:11 | Ali Mudiono | 312 Kali | Berita Desa
    CLASS STUNTING DAN PMT ANDALAN
              Selasa,7 Februari 2023,seperti biasa tiap bulan Desa Sidorejo mengadakan kelas stunting.Tujuannya untuk memonitoring kesehatan dan perkembangan balita yang terkena stunting.Dan juga kegiatan ini merupakan upaya pemerintah untuk menurunkan angka stunting melalui PMT

  • PEMBINAAN FORUM KESEHATAN DESA (FKD) DESA SIDOREJO

    27 Januari 2023 17:40:36 | Ali Mudiono | 410 Kali | Berita Desa
    PEMBINAAN FORUM KESEHATAN DESA (FKD) DESA SIDOREJO
         Dalam rangka optimalisasi sumber daya dan mendorong Desa Sidorejo sebagai desa Siaga Aktif pada hari Jum'at (27 Januari 2023) PUSKESMAS Sedan melaksanakan monitoring,evaluasi.dan pembinaan Kader Desa Siaga Sidorejo.      Susunan kegiatan pada acaara ini dimulai bacaan

  • PEMERIKSAAN JENTIK-JENTIK NYAMUK

    26 Januari 2023 16:03:40 | Ali Mudiono | 812 Kali | Berita Desa
    PEMERIKSAAN JENTIK-JENTIK NYAMUK
         Kamis (26 Januari 2023) kader jumantik Desa Sidorejo bersama Nakes Puskesmas melakukan pemeriksaan jentik,kususnya di rt 03 rw 01 Desa Sidorejo dimulai pukul 08.00 WIB hingga pukul 11.00 WIB.      Pemmeriksaan jentik merupakan kegiatan pemantauan ,pemeriksaan,dan pemberantasan

  • KEGIATAN KERJA BAKTI MEMBERSIHKAN SELOKAN AIR LIMBAH

    13 Januari 2023 09:50:56 | Ali Mudiono | 1.452 Kali | Berita Desa
    KEGIATAN KERJA BAKTI MEMBERSIHKAN SELOKAN AIR LIMBAH
           Llimbah adalah salah satu hal yang dapat mencemari lingkungan dan dapat menimbulkan penyakit.Salah satunya limbah yang terdapat pada saluran air.Banyaknya sampah yang menumpuk mengakibatkan saluran air tidak lancar dan menggenang sehingga mengakibatkan bau yang tidak sedap

  • PENGAJIAN RUTIN BERSAMA IBU-IBU PKK

    12 Januari 2023 19:59:26 | Ali Mudiono | 627 Kali | Berita Desa
    PENGAJIAN RUTIN BERSAMA IBU-IBU PKK
         Kamis,12 Januari 2023 bertempat di kediaman bapak Kepala Desa Sidorejo ibu-ibu PKK mengadakan pertemuan ruttin yang dilaksanakan setiap bulannya,tepatnya tiap tanggal 12.Acara ini dimulai pukul 13.00 WIB sampai pukul 15.00 WIB.Dihadiri oleh ibu-ibu kader PKK,ibu-ibu Dawis,ibu RT,ibu

  • PMT BAGI BALITA STUNTING DESA SIDOREJO

    07 Januari 2023 10:44:32 | Ali Mudiono | 820 Kali | Berita Desa
    PMT BAGI BALITA STUNTING DESA SIDOREJO
         Sabtu,7 Januari 2023, Pemberian Makanan Tambahan (PMT) merupakan sebuah program rutinan yang dilaksanakan setiap bulannya,yang bertujuan untuk kesehatan bayi dan balita,untuk memastikan tumbuh kembang anak sesuai dengan umurnya dan mencegah stunting      Supaya anak

  • MUSYAWARAH DESA PENETAPAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA (APBDes) TH 2023

    04 Januari 2023 20:17:44 | Ali Mudiono | 308 Kali | Berita Desa
    MUSYAWARAH DESA PENETAPAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA (APBDes) TH 2023
             Badan Permusyawaratan Desa (BPD) bersama dengan pemerintah Desa Sidorejo bertempat di Pendopo Balai Desa Sidorejo melaksanakan Musyawarah Desa (Musdes) dalam rangka penetapan Anggaran Pendapatan Dan Belanja Desa (APBDes) Tahun anggaran 2023,pada hari Rabu 4 Januari 2023,dimulai

  • Ayo Cegah Stunting Dengan Daun Kelor

    04 Januari 2023 13:06:41 | Ali Mudiono | 3.852 Kali | Berita Desa
    Ayo Cegah Stunting Dengan Daun Kelor
           Rabu 4 Januari 2023,UPT Puskesmas Sedan mengadakan pelatihan pembuatan PMT berbahan baku daun kelor yang dihadiri oleh kader KPM sekecamatan sedan,bertempat di Pendopo Balai Desa Sedan jam 09.00 wib hingga selesai.        Dalam hal ini kita membahas 

Peta Desa

Aparatur Desa

Sinergi Program

Agenda

Belum ada agenda

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Statistik Pengunjung

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung